TEMA
“Melalui Lomba Desain Batik Khas Kalimantan Barat Universitas Tanjungpura Tahun 2011 Kita Lestarikan Seni dan Budaya Bangsa”
KATEGORI LOMBA
Desain batik untuk busana kerja
SYARAT UMUM
- Terbuka untuk mahasiswa dan masyarakat umum.
- Peserta atas nama perorangan.
- Peserta wajib menggunakan nama asli sesuai dengan identitas resmi (KTM/KTP/SIM/Paspor).
- Peserta mengisi formulir dan surat pernyataan otorisasi publikasi dari panitia (formulir dapat diambil di Sekretariat Lomba atau didownload di http://batikfotountan2011.wordpress.com
- Pendaftaran dimulai tanggal 15 Mei 2011 pada hari kerja dengan mengisi form isian dan mengirimkannya ke Sekretariat Lomba atau dapat melalui pos atau email.
selengkapnya. http://batikfotountan2011.wordpress.com/